Polsek Cihideung Tingkatkan Patroli dan Sambang,Jelang Pilkada Serentak 2024

    Polsek Cihideung Tingkatkan Patroli dan Sambang,Jelang Pilkada Serentak 2024

    POLRES TASIK KOTA Patroli dan sambang   Polsek Cihideung. , Polres Tasik Kota melaksanakan kegiatan antisipasi gangguan Kamtibmas, Jelang Pilkada Serentak 2024 dengan memberikan himbauan kamtibmas kepada Masyarakat Rabu  09/10/2024

    Kegiatan patroli ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Cihideung Akp Erustiana Sag bersama dengan personil dengan Sasaran Knalpot Brong, Perbankan, Pertokoan, Pemukiman Penduduk, Pos Kamling dan lokasi yang di anggap rawan gangguan kamtibmas pada malam hari. 

    Kegiatan patroli merupakan upaya kepolisian dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat serta mencegah dan meminimalisir terjadinya tindak kejahatan serta memberikan himbauan kamtibmas juga mengajak warga untuk lebih meningkatkan kewaspadaan. 

    Menurut Kapolres Tasik Kota  AKBP JOKO SULISTIONO SH SIK MH melalui Kapolsek Cihideung Akp Erustiana .S.ag  mengatakan "bahwa kegiatan tersebut sebagai upaya kepolisian dalam rangka memelihara Kamtibmas dan terciptanya kehadiran polisi di tengah-tengah masyarakat dengan kegiatan tersebut pula diharapkan masyarakat bisa memberikan informasi kepada kepolisian setiap permasalahan maupun keluhan yg ada di masyarakat", ungkap kapolsek Cihideung

    "Mudah mudahan dengan kehadiran polisi di masyarakat polisi lebih dicintai dan dipercaya oleh masyarakat", pangkasnya.

    POLRES TASIK KOTA
     AKBP JOKO SULISTIONO SH SIK MH
    #Kapolres Tasik kota
    #Polres Tasik kota
    #Presisi

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Rawan Malam Polsek Mangkubumi, Kontrol...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Malam, Polsek Ciawi Pastikan Keamanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Inovasi Nila Salin, Politeknik KP Karawang Dorong Budidaya Ikan Unggulan di Kawali
    Kemudahan Wisata Singapura ke Kepri, Imigrasi Bebaskan Visa untuk PR Singapura
    Bakamla RI dan VCG Perkuat Kerjasama Lewat Latihan SAR serta Olahraga Persahabatan
    Hendri Kampai: Teknik Membuat Prompt untuk Penulisan Rilis Berita
    Polri Pernah Mendapatkan Anugrah Sakanti Yana Utama dari Presiden RI, Ini Sejarahnya 
    Kapolres Tasikmalaya Kota Pimpin Penerimaan Jabatan Kasat Lantas yang Baru
    Kapolres Tasik Kota Pimpin Serah Terima Jabatan Kasat Reskrim dan Kapolsek Jajaran 
    Patroli Gabungan TNI-Polri dan Satpol PP, Cipta Kondisi Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Kota Tasikmalaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Tamansari laksanakan Sambang Warga Kel. Sukahurip*
    Pelayanan pagi Polsek Cisayong, Penjagaan dan Pengaturan Lali Lintas Wujudkan Kamseltibcarlantas yang kondusif
    Kapolres Tasikmalaya Kota Pimpin Penerimaan Jabatan Kasat Lantas yang Baru
    Kapolres Tasik Kota Pimpin Serah Terima Jabatan Kasat Reskrim dan Kapolsek Jajaran 
     Satnarkoba Polres Tasikmalaya Kota Tangkap 3 Pengedar Sabu dengan BB Hampir Setengah Kilogram
    Gabungan Polsek Cineam, Polsek Karangjaya, Polsek Manonjaya,Polsek Gunungtanjung(Rayon 5) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat ( Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 5 Polres Tasikmalaya Kota.
    Gabungan Polsek Indihiang, Polsek Cihideung, Polsek Mangkubumi, (Rayon 3) Polres Tasikmalaya Kota Polda Jabar, laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 3 Polres Tasikmalaya Kota.
    Silaturahmi Kamtibmas Kapolres Tasik Kota Dengan Da'i Kamtibmas Rayon 1 di Desa Sukamantri Kecamatan Ciawi
    Sambang Kanit Binmas Polsek Tamansari,Hadiri Majelis Taklim di Kelurahan Sujahurip
    Patroli sambang Polsek Sukaresik,berikan pesan kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Kel. Setiamulya Polsek Tamansari  melaksanakan sambang silaturahmi kepada warga binaan.
    Bhabin Desa Margaluyu Melaksanakan  sambang dan kunjungan rutin kepada  warga di Dusun Cihideng 

    Ikuti Kami